Definition
Sahabat/teman dekat keluarga adalah jika sebagian besar ART bersahabat/berteman dekat dengan sebagian besar ART dari rumah tangga lain,paling tidak sahabat dari KRT dan atau pasangannya. Yang dimaksud keluarga disini adalah baik keluarga batih (ayah,ibu,anak) maupun ada famili lain (extended family).