Definition
1. Diobati adalah upaya responden melakukan pengobatan dalam usaha untuk menyembuhkan sakit atau keluhan kesehatannya,baik berobat sendiri maupun berobat ke tempat pelayanan kesehatan.
2. Diobati sendiri,seperti menggunakan obat modern,jamu,kerokan,kompres,kop.
3. Tempat pelayanan kesehatan,seperti rumah sakit,praktek dokter,puskesmas,puskesmas pembantu,poliklinik,praktek petugas kesehatan,dukun/tabib/sinshe/tradisional,polindes,posyandu.