Definition
Pasar dengan bangunan permanen/semi permanen, adalah pasar yang mempunyai bangunan-bangunan permanen (lantai semen, tiang besi/kayu, atap seng/genteng), baik berdinding maupun tidak, tanpa melihat apakah pasar tersebnt ramai atau ticlak.
Pasar tanpa bangunan permanen (tidak termasuk kaki lima), adalah pasar yang mempunyai bangunan-bangunan tetapi tidak permanen, misal dari bilik, bambu, daun, dan sebagainya.
Lantai penjemuran/Lamporan semen, adalah lantai yang khusus dibuat untuk penjemuran, baik untuk hasil-hasil tanaman maupun perikanan.