Definition
Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) adalah lembaga yang dibentuk oleh anggota masyarakat sebagai wujud kesadaran dan partisipasinya dalam meningkatkan taraf hidup serta kesejahteraan masyarakat atas dasar kemandirian atau swadaya seperti Lembaga Studi Pembangunan (LSP), WALHI, YLBHI, Yayasan Bisa Swadaya, Yayasan Dian Desa, Lembaga Pengkajian Strategi Indonesoa (LPSI), dan CIDES.