Definition
Pertanyaan ini untuk mengetahui kapan RKA SKPD Pendidikan disusun, catat tanggal, bulan dan tahun dari RKA yang terakhir. Dalam penyusunan RKA ini akan di lakukan pada bulan akhir tahun anggaran berjalan , jadi untuk persiapan Rencana Kerja Anggaran tahun berikutnya.