Definition
Pertanyaan ini ingin mengukur pengetahuan responden apakah dapat mengetahui seseorang sudah (atau belum) tertular HIV hanya dengan melihat gejala fisiknya saja. Ada kemungkinan responden mempunyai image bahwa orang asing identik dengan HIV atau orang yang berpenampilan kotor/jorok identik dengan HIV.