Definition
Biaya angkutan, pengiriman, pos dan telekomunikasi: seluruh biaya pengangkutan, pengiriman, pos dan telekomunikasi yang digunakan untuk kelancaran usaha.Termasuk: biaya pulsa, biaya yang dibayarkan kepada provider (ISP), dan pengeluaran bahan bakar untuk kendaraan pribadi maupun keperluan angkutan