Definition
Hampir sama dengan MPA05, di variable ini akan dicatat jumlah kepala sekolah MI/ MTs berdasarkan latar belakang kualifikasi akademik pendidikannya, keguruan atau non keguruan. Jumlah yang dicatat disini hanya untuk kepala madrasah yang berpendidikan minimum diploma empat (D-IV) atau Sarjana (S1) dalam bidang pendidikan SD/MI (D-IV/S1 PGSD/PGM) atau psikologi.